Posted by : TPQ Baitul Ishlah Minggu, 13 November 2016

1. VISI

"Menjadi lembaga pendidikan pencetak generasi Qur'ani"

2. MISI

1. Membentuk generasi cinta Al Quran.
2. Mendidik generasi yang fasih dan tartil dalam membaca Al Quran.
3. Mendidik generasi yang ber Akhlaqul Karimah.

3. TUJUAN.

Taman Pendidikan Al Qur’an (TPQ) “BAITUL ISHLAH” adalah lembaga pendidikan yang menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran Al Quran secara menyeluruh dan intensif untuk menciptakan genarasi yang Qur'ani dengan jalan :

  1. Menguatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT dengan pemahaman akidah yang benar.
  2. Memberikan pengetahuan teori dan praktek yang benar tentang tata-cara beribadah kepada Allah SWT dengan landasan 'ilmu yang bermuara pada Al Quran dan As Sunnah.
  3. Menanamkan dan membiasakan perilaku/akhlak yang sesuai dengan tuntunan ajaran Islam.
  4. Mendidik dan melatih untuk dapat membaca Al Qur’an dengan baik, sesuai dengan kaidah ilmu tajwid.
  5. Mengajarkan hafalan, terjemah dan tafsir, surat-surat pendek dan ayat-ayat tertentu serta do’a-do’a.
  6. Mendidik anak yang taat pada Allah dan berbakti pada kedua orang tua.
  7. Menjadikan anak yang berguna bagi dirinya, agamanya, keluarganya dan lingkungannya.

{ 7 komentar... read them below or Comment }

- Copyright © TPQ Baitul Ishlah - Blogger Templates - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -